Kaftan Abaya Untuk Wanita Bertubuh Gemuk. Wanita mana yang tidak mendambakan penampilan cantik dan modis. Tak terkecuali bagi wanita muslimah yang bertubuh gemuk. Tentunya dibandingkan wanita yang bertubuh langsing, wanita bertubuh agak gemuk sedikit kesulitan dalam memilih busana muslim yang sesuai dengan bentuk tubuhnya. Karena tidak semua model busana muslim yang beredar saat ini cocok dan sesuai dengan bentuk tubuh wanita gemuk. Namun, bagi Anda wanita muslim yang bertubuh gemuk jangan khawatir karena Anda pun juga dapat tampil modis dan elegan dengan busana muslim yang sesuai dengan bentuk tubuh Anda. Kami akan memberikan informasi beberapa koleksi busana muslim kaftan abaya yang sesuai dengan bentuk tubuh Anda.
Koleksi Busana Muslim Kaftan Abaya Untuk Wanita Bertubuh Gemuk
|
Gambar Kaftan Abaya Pesta Elegan Untuk Wanita Gemuk |
|
Baju Abaya Muslim Terpopuler 2015 |
|
Busana Muslim Wanita Gemuk |
|
Desain Abaya Kasual Untuk Remaja Wanita Gemuk |
Model busana muslim yang sesuai untuk wanita bertubuh gemuk seperti kaftan abaya, busana muslim sederhana model terusan panjang yang menutup aurat. Busana ini tidak hanya dapat dikenakan oleh wanita muslim, wanita non-muslim pun dapat memakainya. Busana ini cocok dipakai saat acara formal dan non-formal. Kaum wanita segala usia dapat mengenakan busana kaftan abaya ini.
|
Abaya Pesta Untuk Wanita Muslimah Gemuk Yang Glamour |
|
Contoh Model Kaftan Abaya Untuk Wanita Bertubuh Gemuk 2015 |
|
Tren Busana Abaya Cocok Untuk Remaja Gemuk Terkini |
|
Gambar Model Abaya Modis Untuk Wanita Gemuk Terbaik |
Bagi Anda wanita bertubuh gemuk sebaiknya memilih model yang tidak bertumpuk-tumpuk karena penampilan Anda akan terkesan penuh dan besar. Kemudian dalam pemilihan warna, hitam merupakan pilihan netral bagi Anda yang bertubuh gemuk. Jika Anda memakai warna busana hitam maka penampilan Anda akan terlihat lebih langsing dan elegan. Namun, tidak berarti Anda tidak boleh memilih warna lain. Hindari memilih warna-warna cerah, pilihlah warna yang gelap. Busana kaftan yang lebar akan menutupi kekurangan tubuh Anda.
|
Busana Muslim Wanita Muslimah Terkini |
|
Busana Muslim Abaya Dubai Tren Masa Kini |
|
Busana Abaya Muslim Motif Stylish Untuk Wanita Muslimah |
|
Busana Muslim Abaya Stylish Cocok Untuk Lebaran |
Untuk Anda yang menginginkan penampilan langsing, dan tubuh gemuk Anda dapat tertutupi pilihlah busana muslim yang mempunyai motif kecil, dan jangan memilih motif besar. Hindari pemakaian aksesoris yang berlebih di bagian dada, gunakan aksesoris seadanya dan sewajarnya saja seperti gelang atau jam kecil sebagai pemanis tangan.
|
Dress Abaya Untuk Wanita Muslim Gemuk |
|
Foto Abaya Cantik Untuk Wanita Muslimah Bertubuh Gemuk |
|
Busana Muslim Dress Abaya Cantik Terbaik |
Demikian ulasan koleksi busana muslim kaftan abaya untuk wanita bertubuh gemuk. Semoga informasi yang kami berikan dapat bermanfaat untuk Anda. Baca juga artikel kami lainnya
20 contoh baju muslim kaftan modern. Terima kasih telah berkunjung di blog kami yang sangat sederhana ini.
0 komentar:
Posting Komentar